Minggu, 29 Juli 2012

Pertamina Tempo Doeloe




PERMINA SEBELUM MENJADI PERTAMINA

Kalau dulu saya sering heran apabila melihat SPBU seperti: Shell, Petronas dan SPBU asing lainnya yang berjajar di pinggir jalan, mereka berdagang tapi nggak ada yang beli, apa mereka untung???
Tapi kenapa mereka membangun gedung yang megah walaupun pelangganya nyaris dikatakan kosong melompong, tak ada mobil yang mau belok ke SPBU asing yang cuman jualan Pertamax.

Jumat, 22 Juni 2012

Buruh Perempuan Di Perusahaan Garment


Buruh Perempuan Di Perusahaan Garment

Dalam tatanan kota yang begitu megah apalagi di kawasan keistanaan presiden. Kota bogor termasuk kota yang bersih, sejuk dan asri, dalam  hirup pikuk kota yang begitu indah itu terdapat beberapa kawasan industry salah satunya kawasan gunung putri. alam g bergerak di bidang textil terdapat begitu banyak perusahan yang bergerak di bidang textile dan garment. Mayoritas buruh/pekerjanya adalah dari kaum perempuan.

Rabu, 20 Juni 2012

Buruh perempuan turut membawa perubahan dalam kontek budaya

Sedikit napak tilas sejarah desa pertanian yang disulap menjadi kota industrial terbesar di indonesia. Kota BEKASI.
 
Hubungan buruh-majikan di Indonesia tahun 1970-an masih sarat diwarnai hubungan sosial patron-client bercorak perdesaan. Buruh pabrik batu bata tradisional di sekitar daerah Bekasi,